
Titik menitis....
setitik demi setitik...
menjadi titik-titik...
titik kehidupan.
Melihat....
bermati-matian untuk hidup.
Teringat....
mana bermati-matian untuk kematian?
Dan...
Kematian itu pasti untuk semua kehidupan...
kecuali.. pencipta hidup dan mati.
No comments:
Post a Comment